Free Practice Misano Tidak Menggambarkan Pabrikan Yang Sesungguhnya
Nyobamoto.com – Masbro Mbaksis…
Free Practice ke-1 dan ke-2 sudah kelar kemarin di Misano, San Marino. Hasilnya memang masih jauh dari harapan karena kondisi track yang basah karena hujan. Bahkan saat FP1 beberapa pebalap ndlosor dengan sukses akibat kondisi tersebut. Tercatat Andrea Iannone, kakak beradik Aleix dan Pol Espargaro serta The Doctor Valentino Rossi. Walhasil catatan waktunya masih amburadul. Misano yang biasanya 1:32.xxx kemarin saat basah hanya mampu mencatat 1:50.xxx.
Semoga saja FP3, FP4 dan Kualifikasi berjalan normal. Juga saat raceday…sehingga serunya balapan bisa kita lihat… Cause kalo wet race pebalap cenderung main aman dan tidak ada aksi seru serta pemecahan rekor catatan waktu. Akan berbeda kalau balapan normal, akan terjadi adu gengsi dari 4 alien yang ada plus aksi pebalap2 tuan rumah tentunya.
Yuk kita tunggu FP selanjutnya, kualufikasi dan balapan besok :
Pict : cature from WiroDroid®
Artikel Terkait
- Marquez Start Posisi ke-7 Tetap P1 di Sepang, dan Hantarkan Honda Juara Konstruktor
- Back to Back Marc Marquez, Doi Pimpin Klasemen
- Misano : FP1 Marquez Memimpin FP2 Petrucci Tercepat
- Race Austin Bakal Seru, Tiga Pembalap Top Posisi Teratas dengan Pole Position Marquez
- Cuaca Tak Bersahabat di Sirkuit Marc Marquez Tercepat Saat Kualifikasi
- Cedera Saat Bermain Trail Alex Rins Justru Akan Turun di Sirkuit Termas de Rio Hondo
- Dua Hari Latihan Resmi di Losail Qatar Marquez Masih Tak Berdaya
- Maverick Vinales Tak Malu Akui Kalau Mencontek Jorge Lorenzo
- Mampukah Tanpa Winglet Honda RC213V Melawan Yamaha YZR-M1 dengan Winglet Tersembunyi ?
- Mungkinkah Suatu Saat Motor2 MotoGP Diadu Race Resmi Satu Sirkuit Dengan Motor WSBK ?
Sent from WiroDroid® for WordPress
Email : maswiro@nyobamoto.com
Whatsapp : 0838 567 94999
Pin BBM : 7E674D65
Twitter : @WiroSP
Posted on 13 September 2014, in motoGP and tagged free practice, italia, misano, motoGP, open class, san marino, satellite. Bookmark the permalink. Tinggalkan komentar.
Tinggalkan komentar
Comments 0